• Our Partners:

Windows 11 Ingatkan Fitur Emoji Baru di System Tray

Sebagai pengguna Windows yang telah lama, mungkin sebagian dari kalian tahu bahwa Windows 11 punya fitur emoji yang bisa diakses melalui Keyboard dengan kombinasi WIN + “.”.

Saya sendiri sering menggunakan fitur emoji ini ketika mengakses jejaring sosial media dan membalas banyak pesan melalui PC. Ini memudahkan kita dan Microsoft nampaknya telah memberikan banyak koleksi emoji.

Sayangnya ada banyak pula pengguna Windows yang lupa bahwa Shortcut ini tersedia, sehingga tidak dapat menggunakannya selagi butuh.

Mendengarkan keluh pengguna, akhirnya Microsoft membawakan perubahan di versi Windows 11 terbaru. System Tray kini bisa mengakses emoji hanya dengan sekali klik saja.

Fitur ini hadir di System Tray yang mana memudahkan pengguna untuk dapat langsung menggunakan fitur emoji tanpa perlu mengakses Shortcut di Keyboard.

Windows 11 Ingatkan Fitur Emoji Baru di System Tray

Fitur ini memang masih diuji coba dan nantinya pengguna bisa mengaktifkannya melalui laman Taskbar. Kemudian kamu bisa memilih untuk menampilkan emoji tadi di System Tray.

Windows 11 Ingatkan Fitur Emoji Baru di System Tray

Mudah bukan? Kami mencari tahu di mana fitur ini perdana di uji dan beberapa pengguna menyebutkan bahwa fitur ini pertama kali diuji di Preview dengan Build OS KB5046733.

The taskbar page under personalization has a toggle to turn on Emoji and more, which according to Microsoft, will show the emoji and more panel icon in the system tray.

What it means is that the “Emoji and more” icon will show on the taskbar only when you’re typing in a text field, so you can easily tap on the icon to insert an emoji, kaomoji, symbol, characters, or access the Windows 11’s Clipboard history.

While some people are going to hate it because it could be another clutter on the taskbar, I like the idea. Having an emoji and more panel on the taskbar is quite useful if you like to insert symbols or emojis quickly or are unaware of the keyboard shortcut to do that, especially when using the touch keyboard.

Nah bagaimana menurutmu? tentunya dengan hadirnya fitur ini maka kamu bisa dengan lebih mudah mengakses emoji tanpa perlu Shortcut yang memang terkadang terlupakan.

Editor: Hudalil Mustakim

Download berbagai jenis aplikasi terbaru, mulai dari aplikasi windows, android, driver dan sistem operasi secara gratis hanya di Nesabamedia.com:

Download Software Windows

Download Aplikasi Android

Download Driver Printer

Download Sistem Operasi

Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Newest
Oldest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments