• Our Partners:

WhatsApp Beta Luncurkan Fitur Translate Channel di Versi Terbarunya

WhatsApp banyak mengembangkan fitur bari di platform mereka, yang mana tentu saja sangat baik karena ekspansi fitur ini memungkinkan konsumen menggunakan fiturnya tidak hanya sebagai pengirim dan penerima pesan.

Hingga saat ini WhatsApp tercatat mengumpulkan lebih banyak fitur baru yang mereka maksimalkan, dalam berita hari ini kami ingin memberikan sorotan dari fitur Channel yang masih terbilang baru.

Fitur ini banyak digunakan oleh kreator konten atau bahkan WhatsApp itu sendiri untuk menyebarkan informasi terbaru seputar dunia mereka sendiri.

WhatsApp merilis fitur terjemahan melalui fitur yang sama, di mana telah dikembangkan sejak akhir tahun 2024 untuk pengguna terbatas.

Memang WhatsApp hanya merilisnya untuk pengguna Beta sebagai bagian dari uji coba, akhirnya bulan April 2025 ini WhatsApp berjanji akan memperluas fiturnya untuk pengguna Beta lainnya.

Mengutip dari WABetaInfo, WhatsApp akan merilisnya untuk pengguna WhatsApp Beta lainnya atau lebih banyak, di mana harus dipastikan telah memperbaharui aplikasi ke versi 2.23.12.25 atau terbaru.

WhatsApp Beta Luncurkan Fitur Translate Channel di Versi Terbarunya

Fitur ini kembali diperluas untuk mendukung lebih banyak dukungan bahasa yang beragam, di mana tercatat kini telah mendukung bahasa Spanyol, Arab, Portugis, India dan Rusia.

Menariknya dari fitur ini konsumen tidak perlu terhubung ke dalam jaringan internet alias bisa diakses dan digunakan dalam mode Offline—harus mengunduh Language Pack terlebih dahulu.

“The translation feature is accessible from the chat info screen, where users can specify which language they want messages to be automatically translated from on a per-chat basis. This flexibility ensures that different chats can have different translation settings based on user needs. Alternatively, users can choose not to enable automatic translation and instead translate individual messages manually by opening the message options and tapping ‘Translate’.

It’s important to note that all translations are processed locally on the device, and no message data is shared with Meta or any external servers. The technology behind this feature is the same in-house solution that powers the voice message transcription tool on WhatsApp for Android, ensuring that translation occurs seamlessly on-device while preserving end-to-end encryption.” Dilansir dari WABetaInfo.

Untuk pengguna WhatsApp Beta mungkin kamu sudah bisa cek jika sudah mendapatkan dukungan yang sama ya!

Editor: Hudalil Mustakim

Download berbagai jenis aplikasi terbaru, mulai dari aplikasi windows, android, driver dan sistem operasi secara gratis hanya di Nesabamedia.com:

Download Software Windows

Download Aplikasi Android

Download Driver Printer

Download Sistem Operasi

Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Newest
Oldest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments