• Our Partners:

Redmi Luncurkan Kembali Seri Flagship Melalui Turbo 4 Pro

Artikel sebelumnya kami memberikan bocoran informasi mengenai Samsung yang merilis seri smartphone Midrange mereka melalui Galaxy M36, kini ada Brand asal Cina yaitu Redmi yang debut dengan Turbo 4 Pro.

Sebenarnya Turbo 4 Pro cukup banyak mendapatkan bocoran akan detail spesifikasi apa saja yang mereka bawakan, kini kita pindah ke bocoran spesifikasi prosesor.

Secara mengejutkan prosesor yang mereka gunakan ialah versi terbaru karena Turbo 4 Pro debut dengan prosesor buatan Qualcomm yaitu Snapdragon 8 Gen 4.

Meskipun versi ini memang bukan yang paling baru, tapi masuk dalam daftar prosesor Flagship yang masih sangat relevan hingga saat ini.

Detail lebih lanjut dari Turbo 4 Pro selain menggunakan prosesor yang tinggi juga menggunakan 16GB RAM memori, selain itu dikonfirmasi berjalan dengan versi OS terbaru yaitu Android 15.

Untu basis sistem operasinya Turbo 4 Pro memilih untuk menggunakan Xiaomy HyperOS terbaru, itu tandanya siap bersaing dengan berbagai seri Flagship dari Brand lainnya di pasar 2025.

“This has confirmed the use of the Snapdragon 8s Gen 4 chipset, and the prototype in question has 16GB of RAM. It runs Android 15, as the phone should from day one, naturally with Xiaomi’s HyperOS on top.

Those are all the details confirmed by the benchmark, but through previous leaks we know that the Redmi Turbo 4 Pro has a 6.83-inch flat LTPS OLED screen with 1280×2800 resolution, up to 1TB of UFS 4.0 storage, a 50 MP main camera with OIS, an 8 MP ultrawide, and a 7,550 mAh battery with support for 90W wired charging. The phone measures 163.1 x 77.93 x 7.98 mm and weighs 219g.”

GSMArena juga memberikan sedikit bocoran dari varian warna apa saja yang nantinya dirilis, informasi ini mengatakan bahwa mereka akan merilis varian putih, hitam dan hijau.

Layar OLED dan penyimpanan internal hingga 1TB memberikan bukti bahwa Turbo 4 Pro layak debut di pasar Flagship dan bersaing dengan berbagai macam seri Flagship lainnya.

Editor: Hudalil Mustakim

Download berbagai jenis aplikasi terbaru, mulai dari aplikasi windows, android, driver dan sistem operasi secara gratis hanya di Nesabamedia.com:

Download Software Windows

Download Aplikasi Android

Download Driver Printer

Download Sistem Operasi

Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Newest
Oldest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments