• Our Partners:

Pengertian Hikayat Beserta Fungsi, Struktur, Karakteristik dan Ciri-ciri Hikayat

Pengertian Hikayat adalah

Pengertian Hikayat Tahukah kamu apa yang dimaksud dengan hikayat ? Hikayat adalah salah satu dari bentuk sastra prosa, dan paling utama yang terdapat di dalam Bahasa Melayu, yang mana memiliki isi tentang sebuah dongeng, kisah maupun cerita. Dan pada biasanya hikayat mengisahkan tentang suatu kehebatan ataupun kepahlawanan dari seseorang yang lengkap dan berisikan keanehan, mukjizat … Baca Selengkapnya

Pengertian Distribusi Beserta Tujuan, Macam-Macam dan Contoh Distribusi

Pengertian Distribusi adalah

Pengertian Distribusi Tahukah kamu apa yang dimaksud dari Distribusi ? Pengertian Distribusi yaitu suatu kegiatan yang menyalurkan sebuah produk, produk-produk tersebut dapat berupa jasa ataupun barang dari produsen ke konsumen yang membuat produk tersebut tersebar secara luas. Tidak hanya itu, ada juga beberapa orang yang mengartikan distribusi sebagai sebuah aktivitas pemasaran yang memiliki tujuan untuk … Baca Selengkapnya

Pengertian Bank Sentral Beserta Tujuan, Fungsi, Tugas dan Wewenang Bank Sentral

Pengertian Bank Sentral adalah

Pengertian Bank Sentral Tahukah kamu apa pengertian dari Bank Sentral ? Bank Sentral memiliki arti yaitu sebuah lembaga keuangan ataupun dapat dibilang sebuah instansi yang memiliki tanggungjawab yang besar atas suatu kebijakan moneter, dan Bank Sentral juga mampu menciptakan suatu tingkat dari kegiatan perekonomian yang stabil pada sebuah negara. Pengertian lainnya dari Bank Sentral yaitu … Baca Selengkapnya

Pengertian Debat Beserta Fungsi, Tujuan, Struktur, Unsur dan Tata Cara Debat

Pengertian Debat adalah

Pengertian Debat Debat adalah sebuah aktivitas yang gunanya untuk menguji argumentasi yang dapat dilakukan antar kelompok atau individu. Dan menurut KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia) pengertian debat yaitu merupakan suatu pembahasan tentang satu hal dengan saling mengutarakan alasan untuk dapat mempertahankan argumennya masing-masing. Debat juga mempunyai arti yang cukup luas. Apabila dilihat dengan sekilas, debat … Baca Selengkapnya

Pengertian Tanggung Jawab Beserta Manfaat, Macam dan Contoh Tanggung Jawab

pengertian tanggungjawab

Pengertian Tanggung Jawab Selama ini pasti kita sering mendengar kata tanggung jawab, bukan? Tapi tahukah Anda apa yang dimaksud dari tanggung jawab tersebut ? Tanggung jawab sendiri menurut KBBI memiliki arti yaitu suatu keadaan yang mewajibkan seseorang untuk menanggung segala hal atau  sesuatu yang sudah diberikan kepadanya. Maka dari itu bertanggung jawab juga memiliki arti … Baca Selengkapnya

Pengertian Hukum Beserta Fungsi, Unsur-Unsur, Sifat dan Penggolongan Hukum

Pengertian Hukum Beserta Fungsi, Unsur-Unsur, Sifat dan Penggolongan Hukum

Pengertian Hukum Menurut kamu, apa pengertian dari kata hukum ? Nah, secara umum pengertian hukum adalah sebuah sistem peraturan yang isinya yaitu norma-norma dan juga sanksi-sanksi, hal tersebut memiliki tujuan untuk dapat mengontrol tindakan manusia, dapat menjaga keadilan dan ketertiban, serta juga agar dapat mencegah adanya kekacauan. Selain itu, pengertian hukum lainnya adalah ketentuan atau … Baca Selengkapnya

5 Fungsi Manajemen Menurut Para Ahli / Henry Fayol yang Perlu Diketahui

Fungsi Manajemen Menurut Para Ahli

Pada sebuah perusahaan, kunci untuk dapat memperoleh hasil manajemen secara maksimal yaitu para pendiri atau manajer yang ada di dalam perusahaan tersebut haruslah memiliki kemampuan untuk menguasai 5 fungsi dari manajemen. 5 Fungsi manajemen tersebut akan menjadi panduan langkah untuk seorang manajer guna dapat menjalankan beberapa proses dari manajemen yang bertujuan untuk menggapai tujuan dari … Baca Selengkapnya

Pengertian HAM Beserta Sejarah, Ciri-Ciri dan Tujuan HAM

Pengertian HAM Beserta Sejarah, Ciri-Ciri dan Tujuan HAM

Pengertian HAM (Hak Asasi Manusia) Hak Asasi Manusia atau yang biasa disingkat dengan HAM adalah hak dasar dan hak pokok yang dibawa oleh setiap orang sejak ia dilahirkan yang kodratnya telah melekat pada setiap manusia dan hak-hak tersebut tidak akan bisa di ganggu gugat lagi karena merupakan salah satu anugerah dari Tuhan Yang Maha Esa. … Baca Selengkapnya

Pengertian Bahasa Beserta Fungsi, Ciri-Ciri dan Sifat Bahasa

Pengertian Bahasa adalah

Pengertian Bahasa Tahukah Anda apa pengertian dari bahasa ? Pengertian bahasa secara umum yaitu merupakan sebuh alat komunikasi yang harus dimiliki oleh setiap orang, bahasa berbentuk suatu sistem lambang bunyi dan asalnya dari suatu alat ucap atau pada mulut manusia. Tidak hanya itu, beberapa orang juga ada yangmengatakan pengertian bahasa merupakan sebuah kemampuan yang dipunyai … Baca Selengkapnya

Pengertian Budaya Politik Beserta Ciri-Ciri, Tipe-Tipe dan Contoh Budaya Politik

budaya politik

Pengertian Budaya Politik Tahukah Anda apa yang dimaksud oleh Budaya Politik ? Pengertian budaya politik yaitu merupakan suatu pola dari tingkah laku masyarakat dan juga orientasinya kepada kehidupan politik, hal tersebut bisa berupa penyelenggaraan administrasi negara, adat istiadar, hukum, norma yang biasa dilakukan setiap orang di kehidupannya sehari-hari maupun politik pemerintahan. Tidak hanya itu, beberapa … Baca Selengkapnya