Alat Musik Sasando Beserta Sejarah, Asal Daerah dan Jenis-Jenis Alat Musik Sasando
Alat musik tradisional dari Nusa Tenggara Timur tepatnya di Pulau Rote yang kita kenal ialah sasando. Dalam bahasa Rote sasando disebut “sasandu” yang memiliki arti alat musik yang berbunyi/bergetar. Alat musik petik yang satu ini dari historisnya telah digunakan oleh masyarakat Rote dari abad ke-7. Pada zaman dahulu alat musik sasando bisa digunakan dalam acara … Baca Selengkapnya