• Our Partners:

Apa Itu Control Unit? Mengenal Pengertian Control Unit

Control Unit adalah bagian dari Central Processing Unit (CPU) yang mengendalikan arus informasi antara memori, Arithmetic Logic Unit (ALU), dan berbagai komponen lain di dalam sebuah komputer. Control Unit bisa pula diartikan sebagai otak CPU yang memastikan segala sesuatunya bekerja sesuai dengan instruksi yang diberikan. Di dalam Control Unit, terdapat sejumlah elemen yang memungkinkannya untuk … Baca Selengkapnya

Apa Itu Visual Basic? Mengenal Pengertian Visual Basic

Apa Itu Visual Basic? Mengenal Pengertian Visual Basic

Dari berbagai bahasa pemrograman yang ada, popularitas Visual Basic termasuk tinggi. Alasannya, penggunaannya relatif lebih mudah dan efektif untuk membuat program-program berbasis GUI (Graphical User Interface) pada sistem operasi Windows. Karena mudah, Visual Basic juga sering dipakai untuk menyusun prototype dari sebuah program yang nantinya akan dikembangkan lebih lanjut dalam bahasa pemrograman lain. Inilah sebabnya … Baca Selengkapnya

Apa Itu Taskbar? Mengenal Pengertian Taskbar pada Komputer

Sistem operasi semacam Windows memiliki Graphical User Interface (GUI) agar pengguna dapat lebih mudah berinteraksi dengan komputer. Berbeda dengan Command Line Interface (CLI) yang menampilkan segala sesuatunya dalam bentuk teks, GUI terdiri dari berbagai elemen visual yang dapat diakses dengan keyboard dan mouse. Menu, icon, kursor, system tray, widget, taskbar, semuanya ini termasuk elemen-elemen visual … Baca Selengkapnya

Apa Itu Wired Connection? Mengenal Pengertian Wired Connection

Apa Itu Wired Connection? Mengenal Pengertian Wired Connection

Sebuah jaringan terbentuk ketika ada setidaknya dua komputer yang terkoneksi satu sama lain. Melalui koneksi tersebut, keduanya bisa saling berkirim file. Koneksi itu sendiri bisa berupa wireless connection atau wired connection. Dari segi kepraktisan, wireless connection jauh lebih baik. Tidak ada kabel yang terlihat semrawut. Di lokasi-lokasi publik, misalnya kafe, penggunaan kabel untuk terhubung ke … Baca Selengkapnya

10 Aplikasi Download Torrent untuk PC / Laptop (Terbaik 2024)

Aplikasi Download Torrent untuk PC

Aplikasi Download Torrent untuk PC / Laptop – Salah satu cara mengunduh atau men-download file yang sangat digandrungi oleh masyarakat adalah dengan menggunakan torrent. Untuk men-download torrent Anda membutuhkan sebuah aplikasi yang bernama Client Torrent. File .torrent merupakan file penampung yang isinya berupa informasi tekstual yang diperlukan untuk men-download sebuah file. Hampir semua aplikasi client torrent … Baca Selengkapnya

Apa Itu Sniffing? Mengenal Pengertian Sniffing

Apa Itu Sniffing? Mengenal Pengertian Sniffing

Jangan mengira anda sudah aman setelah menginstall antivirus karena antivirus bukan solusi untuk semua masalah keamanan. Masih ada cara-cara lainnya untuk menembus keamanan sebuah komputer yang terhubung ke jaringan. Salah satunya, sniffing. Metode ini sebenarnya umum digunakan oleh para admin sistem untuk menganalisis jaringan, sayangnya ada sejumlah orang yang menyalahgunakannya untuk kepentingan pribadi yang merugikan … Baca Selengkapnya

Apa Itu Google Slide? Mengenal Pengertian Google Slide

Apa Itu Google Slide? Mengenal Pengertian Google Slide

Selama ini Google dikenal luas karena layanan search engine dan email yang disediakannya secara cuma-cuma. Di samping itu Google juga menyediakan berbagai fasilitas lain yang sama bagusnya, termasuk Google Slide yang menjadi bagian dari sebuah office suite. Tidak ada pungutan biaya apa pun untuk menggunakan Google Slide. Kalau anda sudah memiliki akun Google, Google Slide … Baca Selengkapnya

Apa Itu Volatile? Mengenal Pengertian Volatile

Apa Itu Volatile? Mengenal Pengertian Volatile

Dalam dunia forensik komputer, ada dua jenis data yang disebut data persisten dan data volatile. Jenis data yang pertama mengacu pada data yang disimpan di dalam media penyimpanan seperti HDD atau SSD, sedangkan yang kedua mengacu pada data yang disimpan di dalam memori cache dan RAM. RAM dan memori cache adalah media penyimpanan yang tergolong … Baca Selengkapnya

Apa itu Server Side Scripting? Mengenal Pengertian Server Side Scripting

Apa itu Server Side Scripting? Mengenal Pengertian Server Side Scripting

Pada awal perkembangan internet, informasi disediakan dalam bentuk halaman web statis yang memuat teks dan gambar. Keterbatasan jenis halaman web ini tidak mampu memenuhi kebutuhan pengguna yang makin kompleks sehingga muncullah halaman web dinamis. Berbeda dengan konten halaman web statis yang selalu sama, konten halaman web dinamis bisa berubah-ubah untuk menampilkan informasi yang berbeda-beda, misalnya … Baca Selengkapnya

Apa Itu Secondary Storage? Mengenal Pengertian Secondary Storage

Apa Itu Secondary Storage? Mengenal Pengertian Secondary Storage

Secondary storage hadir dalam berbagai bentuk dengan karakteristik yang berbeda-beda. Sebagai contoh, HDD pada umumnya berkapasitas besar tapi kecepatannya lebih lambat daripada flash drive sehingga lebih cocok untuk digunakan sebagai media backup. Sedangkan flash drive yang berukuran jauh lebih kecil dan berkecepatan tinggi, lebih sering digunakan sebagai media untuk menampung data yang akan ditransfer ke … Baca Selengkapnya