• Our Partners:

Pengertian Sistem Informasi Beserta Komponen dan Contoh Penerapan Sistem Informasi

Pengertian Sistem Informasi

Perkembangan teknologi yang semakin pesat memang memberi dampak yang cukup besar bagi umat manusia di segala bidang kehidupannya. Salah satunya adalah kemajuan sistem informasi yang biasa digunakan manusia dalam kehidupan sehari – hari. Salah satu bentuk atau bukti dari kemajuan sistem informasi adalah adanya sebuah database yang merupakan sumber informasi yang merujuk pada bidang tertentu. … Baca Selengkapnya

20+ Tanya-Jawab Seputar Instalasi Windows Lengkap Disertai Jawabannya

pertanyaan seputar windows

Artikel ini dibuat khusus untuk menampung pertanyaan-pertanyaan seputar instalasi OS windows. Tidak hanya itu, saya juga akan memberikan jawaban dari pertanyaan-pertanyaan yang sering diajukan tersebut. Alasan saya membuat artikel ini agar pembaca tidak bertanya terus menerus pertanyaan yang sama, dimana pertanyaan tersebut sebenarnya sudah saya jawab pada komentar sebelumnya. Dengan adanya artikel ini, semoga anda … Baca Selengkapnya

Cara Kompres Video dengan Handbrake Agar Ukurannya Mengecil

cara kompres video

Menonton video atau film di komputer tentunya menjadi salah satu kegiatan yang cukup sering dilakukan. Bahkan bagi beberapa orang aktivitas menonton video juga bisa dijadikan kebiasaan dan muncul keinginan untuk mengoleksi film ataupun video seri favorit yang muncul secara terus menerus di Internet. Namun tidak dapat dipungkiri bahwa seringkali kita merasa ukuran video ataupun film … Baca Selengkapnya

Pengertian Intranet Beserta Manfaat dan Perbedaannya dengan Internet

pengertian intranet, manfaat intranet dan perbedaannya dengan internet

Penggunaan teknologi jaringan untuk komputer saat ini banyak mengalami kemajuan. Salah satu bukti nyatanya adalah dengan adanya teknologi Internet yang mampu menghubung setiap komputer hampir di seluruh dunia. Hal itu pastinya sudah diketahui bagi sebagian masyarakat awam, namun bisa dipastikan hanya sedikit dari mereka yang memahami atau bahkan mengetahui tentang Intranet. Selain penggunaan Internet ternyata … Baca Selengkapnya

Pengertian PDF Beserta Fungsi dan Kelebihan PDF Dibanding Format Dokumen Lainnya

pengertian PDF dan fungsi PDF adalah

Bagi masyarakat umum keberadaan file dengan ekstensi PDF mungkin tidaklah asing bahkan banyak yang mengetahui software dengan fungsi PDF reader seperti Adobe Reader. Namun sepertinya sangat sedikit masyarakat yang mengerti makna atau tujuan dari pembuatan file ini, mengingat untuk pengolahan data sudah ada Microsoft Office. Di artikel ini kami akan mengulas lebih mendalam mengenai Portable … Baca Selengkapnya

Pengertian PCB Beserta Fungsi dan Jenis-jenis PCB yang Perlu Anda Ketahui

Pengertian PCB dan fungsi PCB adalah

Setiap perangkat elektronik mulai dari komputer, televisi, laptop, dan sebagainya tentu membutuhkan listrik untuk dapat bekerja. Dari sumbernya, listrik kemudian dialirkan melalui rangkaian-rangkaian elektronik untuk dapat membuat perangkat elektronik tersebut bekerja. Tentu saja dibutuhkan rangkaian yang rumit agar listrik dapat bekerja. Untuk itulah diciptakan PCB untuk lebih mengorganisir sebuah rangkaian elektronik. Apa sebenarnya PCB itu, … Baca Selengkapnya

Pengertian UNIX Beserta Sejarah, Ciri-Ciri dan Contoh OS yang Menggunakan Sistem UNIX

pengertian UNIX dan sejarah UNIX

Suatu OS atau sistem operasi memegang peranan sangat penting dalam suatu komputer. Sebagai suatu software sistem operasi seakan menjadi wadah untuk mengatur keberadaan software atau aplikasi dan komponen hardware yang ada dalam komputer. Dalam artikel kali ini kami akan membahas mengenai pengertian UNIX beserta sejarah singkat bagaimana sistem operasi ini terbentuk. Tidak seperti Windows atau … Baca Selengkapnya

Pengertian WWW Beserta Fungsi dan Sejarah WWW dari Masa ke Masa

pengertian www dan sejarah www adalah

Ketika mengakses internet sehari-hari, tentu kita sudah tak asing lagi dengan adanya awalan www di setiap alamat situs yang kita kunjungi. Misalnya saja, untuk menggunakan layanan email, pengguna tinggal mengetikkan www.gmail.com atau www.yahoo.com melalui web browser yang dimilikinya. Namun sebetulnya, apakah itu WWW dan apa peran pentingnya dalam dunia internet? Bagaimana sejarahnya hingga saat ini … Baca Selengkapnya

Kenali Pengertian IBM Beserta Sejarah IBM dan Produk-Produk yang Diciptakan oleh IBM

pengertian ibm dan sejarah ibm adalah

Jika mendengar kata IBM, sudah pasti yang terbayang di benak Anda adalah seperangkat komputer dan isinya. Mungkin Anda juga sudah mengetahui bahwa IBM adalah salah satu perusahaan yang bergerak di bidang teknologi dalam kurun waktu satu abad lebih. Namun tahukah Anda bagaimana IBM terbentuk? Sudah tahukah anda bahwa ternyata perusahaan ini merupakan gabungan dari beberapa … Baca Selengkapnya

Pengertian Flashdisk Beserta Fungsi, Kelebihan dan Kekurangan Flashdisk

Pengertian Flashdisk adalah

Di zaman yang semakin modern dan berkembang saat ini tidak dapat dipungkiri bahwa kemajuan teknologi juga semakin tidak terbendung. Dalam dunia komputer pasti banyak ditemukan perkembangan dalam hal hardware maupun software. Perkembangan spesifikasi pada komputer banyak dipengaruhi oleh kemunculan hardware terbaru (contohnya seperti processor, RAM dan VGA card) serta OS atau sistem operasi. Selain komponen … Baca Selengkapnya