• Our Partners:

Fitur-fitur Aplikasi Bibit yang Wajib Kita Ketahui

bibit

NESABAMEDIA.COM – Dimasa pandemi seperti saat ini, banyak sekali masyarakat yang lebih ‘melek’ terhadap dunia investasi. Terutama para millenial yang ada di Indonesia, karena dengan penurunan ekonomi dimasa pandemi semakin membuat kita banyak belajar bagaimana mengatur kestabilan finansial. Seperti yang sudah kita ketahui bersama, banyak sekali karyawan-karyawan yang mengalami Pemutusan Hubungan Kerja atau PHK. Dampak … Baca Selengkapnya

Pengalaman Saya Investasi Reksadana Menggunakan Robo Advisor Bibit

Investasi merupakan salah satu cara menabung yang sangat efektif dan efisien untuk seorang pemula maupun professional. Banyak orang yang meyakini dengan berinvestasi, maka mereka dapat menambah kekayaan. Hal ini tentu saja ada benarnya dan juga ada salahnya. Mengapa? Kita mulai dengan jawaban benar, benarnya adalah apabila kita berinvestasi ke instrumen investasi yang benar dan juga … Baca Selengkapnya

Pengalaman Saya Setelah Sebulan Berinvestasi Menggunakan Bibit

investasi

Saya tertarik untuk berinvestasi karena menonton video dari youtube channel ZAP Finance TV dan membaca buku-buku yang berkaitan dengan finansial. Selain itu, saya juga sangat senang dengan pengelolaan keuangan dan hal-hal yang berkaitan dengan data-data. Youtube channel ZAP Finance TV sering memberikan edukasi kepada para viewers mereka tata cara dalam mengelola keuangan maupun hal yang … Baca Selengkapnya

Pengertian Manajemen Menurut Para Ahli

Pengertian Manajemen Menurut Para Ahli

Manajemen tidak hanya milik perusahaan atau organisasi. Pada kehidupan sehari-hari tidak terlepas dari manajemen. Secara bahasa, manajemen berasal kta management  dari bahasa perancis yang memiliki arti seni dalam mengatur sesuatu.  Manajemen sangat erat kaitannya dengan cara organisasi mencapai tujuannya. Dengan manajemen, sebuah organisasi, komunitas atau lainnya dapat melakukan tugas dengan baik. karena manajemen mengatur berbagai … Baca Selengkapnya

10+ Contoh Laporan Keuangan Sederhana, Perusahaan, Rumah Sakit Dll

Contoh Laporan Keuangan

Laporan keuangan adalah suatu laporan yang dapat menunjukkan kondisi finansial dari sebuah entitas didalam perioda yang tertentu. Hal itu dikarenakan dengan melalui suatu laporan keuangan, Anda bidsa memantaukan perkembangan bisnis yang sedang Anda jalankan. Informasi didalam laporan keuangan itu sendiri juga tak hanya dapat digunakan oleh pemilik maupun manajemen. Namun pihak lainnya juga bisa menggunakan … Baca Selengkapnya

Pengertian Reasuransi: Manfaat, Jenis-jenis dan Contoh Kasusnya

Pengertian Reasuransi Adalah

Pengertian Reasuransi Pengertian reasuransi adalah sebuah sebutan yang digunakan perusahaan atau badan usaha untuk melindungi suatu resiko asuransi dengan memanfaatkan jasa dari perusahaan asuransi. Perlindungan suatu resiko tersebut dalam artian perusahaan dapat membagi resiko usaha yang dihadapi dengan mengasuransikan kembali sebagian nilai tersebut pada perusahaan lain (perusahaan reasuransi). Dengan adanya reasuransi dalam suatu perusahaan dapat … Baca Selengkapnya

Pengertian Pelaku Ekonomi Beserta Macam-Macam dan Contoh Pelakunya

Pengertian Pelaku Ekonomi

Pengertian Pelaku Ekonomi Tahukah kamu apa pengertian dari pelaku Ekonomi? Pengertian dari pelaku ekonomi yaitu merupakan seluruh pihak yang telah melakukan aktivitas ekonomi. Hal tersebut dapat berupa distribusi, produksi maupun konsumsi, dan dapat dilakukan oleh perorangan atau organisasi (swasta maupun pemerintah). Pihak-pihak yang memiliki peran menjadi pelaku ekonomi yaitu perusahaan produsen, lembaga keuangan, rumah tangga, … Baca Selengkapnya

Berikut Ini Pembagian Ilmu Ekonomi Beserta Contohnya, Sudah Tahu?

Pembagian Ilmu Ekonomi

Tahukah Anda apa yang dimaksud dengan ilmu Ekonomi ? Definisi Ilmu Ekonomi yaitu adalah salah satu diantara dari ilmu sosial, dimana ilmu ini yang memperlajari kegiatan kehidupan yang terjadi pada manusia yang mana sangat berkaitan erat dengan konsumsi, produksi dan distribusi pada suatu jasa dan juga barang. Dapat dilihat dari ruang lingkupnya, bidang ilmu ekonomi … Baca Selengkapnya

Hukum Permintaan dan Penawaran Beserta Penjelasan dan Contoh-Contohnya

Hukum Permintaan dan Penawaran

Di dalam disiplin ilmu ekonomi sudah umum dikenal suatu kata seperti permintaan dan juga penawaran. Yang mana kata tersebut juga sering kita temui disaat kita akan melaksanakan suatu aktivitas yang berhubungan erat dengan ekonomi. Contohnya seperti pada transaksi jual beli yang terdapat di pasar maupun aktivitas ekspor dan impor. Dengan begitu, permintaan dan juga penawaran … Baca Selengkapnya

Pengertian Bank Sentral Beserta Tujuan, Fungsi, Tugas dan Wewenang Bank Sentral

Pengertian Bank Sentral adalah

Pengertian Bank Sentral Tahukah kamu apa pengertian dari Bank Sentral ? Bank Sentral memiliki arti yaitu sebuah lembaga keuangan ataupun dapat dibilang sebuah instansi yang memiliki tanggungjawab yang besar atas suatu kebijakan moneter, dan Bank Sentral juga mampu menciptakan suatu tingkat dari kegiatan perekonomian yang stabil pada sebuah negara. Pengertian lainnya dari Bank Sentral yaitu … Baca Selengkapnya