• Our Partners:

Download Android SDK Terbaru 2024 (Free Download)

Download Android SDK Developer: Google LLC
OS: Windows 7, 8, 10, 11
Lisensi: Freeware
Ukuran: 150MB
1 Star2 Stars3 Stars4 Stars5 Stars Click to voteLoading...



Bagi Anda yang menjadi bagian dari pengguna ponsel pintar maka tentu saja sudah tidak asing lagi dengan sistem operasi Android. Sistem operasi satu ini menjadi sistem operasi yang paling di sukai oleh para pengguna smartphone. Ini karena rata-rata harga dari ponsel Android jauh lebih murah jika dibandingkan dengan ponsel yang menggunakan sistem operasi lain.

Selain itu para pengguna Android juga bisa mengembangkan sistem operasi yang dimiliki oleh ponsel mereka. Salah satu software yang di gunakan untuk mengembangkan program di Android adalah Androdid SDK. Dimana software satu ini akan cocok untuk Anda yang ingin mengembangkan perangkat gadget Anda yang berbasis google Android.

Fitur dan Keunggulan Android SDK

Download Android SDK
Tampilan Android SDK

Adapun fitur yang dimiliki oleh Android SDK adalah:

  • Debugger
  • Libraries
  • Handset emulator
  • Dokumentasi
  • Contoh-contoh kode
  • Dan tutorial pemakaian

Sedangkan untuk IDE yang didukung oleh Android SDK adalah Eclipse 3.2 ataupun ADT (Android Developments Tools). Dengan menggunakan IDE ini maka Anda bisa melakukan edit pada file XML dan Java serta bisa menggunakan command line untuk membangun dan menciptakan sebuah program Android baru.

Android SDK pertama kali muncul pada tanggal 12 November 2007 dan terus berkembang hingga sekarang. Adapun pengembangan baru dari Android SDK adalah:

1. Android Q Beta

Fitur yang paling di unggulkan dari Android Q Beta ini adalah keamanan privasi pengguna. Dimana ada sistem keamanan yang lebih kuat yang dibawa oleh Android Q Beta jika dibandingkan dengan sistem Android terdahulunya. Pengamanan privasi dari Q Beta ini sudah dimulai dari sistem penyusun Android Q Beta itu sendiri.

2. Kotlin

Kotlin menjadi fitur terbaru dari Android SDK. Dimana Kotlin ini berperan sebagai software pembuat suatu program Android namun dengan bahasa pemograman yang modern dan tentu saja lebih mudah dipahami. Jadi dengan menggunakan Kotlin Anda bisa mengembangkan Android dengan lebih mudah, cepat, dan juga terjaga keamanan kode pemogramannya.

Download Android SDK Terbaru

Jika Anda berfikir bahwa Android SDK hanya bisa di gunakan pada ponsel Android maka pendapat Anda ini adalah salah besar. Karena programmer bisa menggunakan fitur Android SDK di komputer dengan sistem operasi Windows, Linux, Mac OS, hingga Chrome OS. Karena Android SDK ingin menyajikan pengalaman yang menyenangkan untuk Anda.

Sistem operasi Android memang tidak hanya bisa berjalan di smartphone saja namun juga bisa di gunakan untuk beberapa produk lain seperti smartwatch, tv, otomotif, hardware dan juga software komputer. Oleh karena itu jika Anda ingin mengembangkan Android yang Anda miliki maka Anda bisa mencoba untuk mulai mengakses Android SDK. Download Android SDK terbaru dan gratis melalui link dibawah ini:

Editor: Muchammad Zakaria

Jangan sampai ketinggalan informasi terkini seputar teknologi dan tutorial terbaru dari Nesabamedia.com:

Berita Terkini Seputar Teknologi

Kumpulan Tutorial Terbaru

Rekomendasi Produk Terbaik

Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Newest
Oldest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments