Developer: Seiko Epson | |
OS: Windows 7,8,10,11 | |
Lisensi: Freeware | |
Ukuran: 8MB | |
Epson RX650 merupakan salah satu printer yang termasuk ke dalam seri Stylus Photo. Seperti yang telah banyak pengguna Epson ketahui, bahwa seri printer Stylus selalu membawa spesifikasi mumpuni untuk mencetak dokumen mono dan color. Termasuk salah satunya Epson RX650, printer ini telah banyak digunakan unutk kegiatan mencetak harian di kantor maupun di rumah, karena memang penggunaannya yang serbaguna dan bisa diandalkan.
Epson RX650 ini memiliki banyak kelebihan, khususnya untuk Anda yang bekerja dengan menggunakan perangkat serbaguna, seri Epson RX650 ini memiliki fitur unggulan yang dapat Anda gunakan untuk memindai, mencetak, dan memfotokopi dengan lebih mudah dan efisien. Bahkan, kemampuannya ini dapat mencetak dengan kecepatan tinggi, baik dengan dokumen color maupun mono.
Epson RX650 juga telah dibekali dengan penggunaan tinta printer yang lebih banyak, yaitu enam tinta diantaranya Black, Yellow, Cyan, Magenta, Light Magenta, dan Light Cyan. Jadi, tidak perlu kaget ketika menghasilkan warna yang kaya dan hasil berkualitas tinggi selama menggunakan Epson RX650.
Fitur-Fitur Epson RX650
Untuk fitur yang ditawarkan seri Epson RX650 ini, tentunya ada banyak. Sebagaimana printer Stylus dari Epson lainnya, printer ini memiliki kelebihan untuk dapat mencetak hingga maksimal resolusi yang sangat tajam.
Jangan lewatkan fitur LCD yang terdapat pada bagian depan printer, masih dengan ukuran yang sama dengan versi sebelumnya yaitu 3,4 inci. Printer ini dapat menampilkan berbagai karakter dengan kelebihannya, yang dapat menampilkan warna pada layar LCD ini. Selain itu, Epson RX650 telah menggunakan teknologi pencetakan Micro Piezo, yang mana sering digunakan oleh Epson untuk seri printer berkualitas tinggi mereka.
Tertarik dengan Epson RX650? Simak selengkapnya apa saja fitur menarik lainnya di bawah ini:
Kecepatan Cetak
Untuk dapat menggunakan seri Epson RX650 ini, Anda dapat memaksimalkan kecepatannya hingga kecepatan maksimal, printer ini bahkan mampu mencetak hingga kecepatan 21 ppm atau setara dengan 20 halaman per menitnya.
Resolusi Cetak
Epson RX650 memungkinkan pengguna untuk dapat mencetak dengan resolusi maksimal yang sangat tinggi, di mana mampu mencetak hingga 5760 x 1440 dpi dengan sangat cepat. Hasilnya tentu akan sangat tajam.
All in One Printer
Printer ini memiliki fitur yang lengkap, di mana dapat Anda gunakan sebagai mesin cetak dokumen mono dan color, pemindaian dokumen fisik, hingga fotokopi dokumen dengan lebih mudah dan cepat.
Memory Support
Fitur yang tidak kalah menarik ialah kemampuannya yang dapat Anda gunakan untuk mencetak gambar langsung dari kartu memori, terdapat selot khusus yang dapat Anda gunakan untuk mencetaknya dengan lebih fleksibel.
Download Driver Epson RX650 Terbaru
Epson RX650 merupakan printer serbaguna yang termasuk ke dalam seri printer Stylus. Printer ini terbilang memiliki fitur yang tidak kalah menarik dan lengkap. Sehingga akan memaksimalkan kinerja sehari-hari. Link download Driver Epson RX650 terbaru bisa Anda dapatkan di bawah ini:
Editor: Muchammad Zakaria
Jangan sampai ketinggalan informasi terkini seputar teknologi dan tutorial terbaru dari Nesabamedia.com: