Setiap bulannya tentu sudah banyak yang tahu bahwa Microsoft rutin merilis pembaruan terbaru yang mereka namakan Cummulative Update. Kini versi September akhirnya dirilis.
Setelah merilis di bulan Agustus kemarin, memasuki bulan September ini perusahaan kembali lagi merilis pembaruan terbaru mereka di mana tentu menghadirkan beberapa perbaikan.
Sedangkan untuk peningkatan fitur sendiri memang tidak begitu baru, karena fitur yang dihadirkan sebelumnya pernah diuji coba seperti peningkatan di Narator dan Windows Share.
Perlu untuk diketahui juga, setelah melakukan pembaruan ini maka akan ada perubahan untuk Build OS yang kamu gunakan, karena Windows 11 terbagi ke beberapa versi.
Misalnya, ada Windows 11 21H2 yang mana akan berubah Build OS menjadi 22000.3197. sedangkan untuk versi Windows 11 22H2 dan 23H2 akan berubah menjadi 22621.4169 dan 22631.4169.
Changelog di 22621.4169 & 22631.4169.
- [Windows Installer] When it repairs an application, the User Account Control (UAC) does not prompt for your credentials. After you install this update, the UAC will prompt for them. Because of this, you must update your automation scripts. Application owners must add the Shield icon. It indicates that the process requires full administrator access. To turn off the UAC prompt, set the HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Policies\Microsoft\Windows\Installer\DisableLUAInRepair registry value to 1. The changes in this update might affect automatic Windows Installer repairs; see Application Resiliency: Unlock the Hidden Features of Windows Installer.
Changelog di 22000.3197
- [Windows Installer]When it repairs an application, the User Account Control (UAC) does not prompt for your credentials. After you install this update, the UAC will prompt for them. Because of this, you must update your automation scripts. Application owners must add the Shield icon. It indicates that the process requires full administrator access. To turn off the UAC prompt, set the HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Policies\Microsoft\Windows\Installer\DisableLUAInRepair registry value to 1. The changes in this update might affect automatic Windows Installer repairs; see Application Resiliency: Unlock the Hidden Features of Windows Installer.
- [Transmission Control Protocol (TCP)]There is inconsistent data between TCP_INFO_v1 and GetPerTcpConnectionEstats. File synchronization services use TCP connection performance analysis tools. This issue affects how accurate those tools are.
- [Country and Operator Settings Asset (COSA)]This update brings profiles up to date for certain mobile operators.
- ​​​​​​​​​​​​​​[LocalUsersAndGroups configuration service provider CSP]It stops processing group memberships if a group cannot be found.
- [Unified Write Filter (UWF) Windows Management Instrumentation (WMI)]API calls to them to shut down or restart a system throws an access denied exception.
untuk kamu yang menggunakan Windows 11, buruan perbaharui sehingga bisa mendapatkan perbaikan fitur dan tentunya peningkatan lainnya.
Editor: Hudalil Mustakim
Download berbagai jenis aplikasi terbaru, mulai dari aplikasi windows, android, driver dan sistem operasi secara gratis hanya di Nesabamedia.com: