ASUS Konfirmasikan Tanggal Peluncuran Zenfone 8
NESABAMEDIA.COM – Dalam sebuah surat undangan, ASUS mengkonfirmasi tanggal peluncuran dari Zenfone 8. Undangan tersebut juga sangat menjelaskan bahwa varian mini dari smartphone tersebut benar-benar ada, meski dari segi ukuran tampaknya akan lebih besar daripada yang diharapkan banyak orang sebelumnya. Tanggal peluncuran Zenfone 8 akan dilakukan pada tanggal 12 Mei 2021 pukul 13.00 waktu setempat. … Baca Selengkapnya