Cara Menghitung Rata-Rata dengan Kriteria Tertentu Menggunakan Fungsi AVERAGEIF
Sebelumnya, kita sudah mempelajari bagaimana menghitung rata-rata pada sekolompok angka di Excel menggunakan fungsi AVERAGE. Tapi, adakalanya, ketika kita akan menghitung rata-rata pada sekelompok angka, kita juga ingin menentukan atau menambahkan kriteria tertentu. Nah, untuk melakukan hal tersebut, kita dapat menggunakan fungsi AVERAGEIF. Rumus atau fungsi AVERAGEIF digunakan untuk menghitung rata-rata nilai berdasarkan kriteria atau syarat tunggal … Baca Selengkapnya