3 Cara Cek Versi BIOS di Laptop / Komputer dengan Mudah
Sistem operasi yang terinstall di harddisk tidak akan langsung berjalan begitu saja setelah anda menghidupkan laptop. Ada serangkaian proses yang harus dilalui sebelumnya. Prosesnya tidak lama tapi sangat kompleks. Pertama kali yang tampil pada layar monitor adalah BIOS yang sibuk mengerjakan tugasnya, yaitu menjalankan POST (Power-On Self-Test) untuk memeriksa mouse, keyboard, monitor, RAM, harddisk dan … Baca Selengkapnya