Pengertian NMAP Beserta Fungsi dan Cara Kerjanya yang Perlu Diketahui
Pengertian NMAP NMAP adalah singkatan dari Network Mapper yang merupakan sebuah tool atau alat yang bersifat open source. Alat ini hanya digunakan secara khusus untuk eksplorasi jaringan serta melakukan audit terhadap keamanan dari jaringan. Seseorang yang berjasa mengukirkan namanya sebagai penemu atau pencipta dari NMAP adalah Gordon Lyon. Ia berhasil membuat alat ini pada tanggal 1 September 1997 … Baca Selengkapnya