Facebook Kirim Email Minta Pengguna Aktifkan Facebook Protect Atau Akun Terkunci
NESABAMEDIA.COM – Banyak pengguna yang mendapatkan email, yang tampaknya itu berasal dari Facebook, yang meminta mereka untuk menyalakan fitur Facebook Protect, dengan menyediakan tautan ke pengaturannya. Di sisi lain, isi email tersebut juga menginformasikan mengenai resiko akun terkunci, jika tidak melakukannya. Beberapa pengguna menyebut email tersebut adalah bagian dari tindak phising dan merupakan email palsu, … Baca Selengkapnya