Tutorial Cara Membuat Footnote di Word yang Baik dan Benar, Yuk Disimak!
Secara bahasa, footnote berarti catatan kaki. Lengkapnya, catatan kaki (footnote) adalah keterangan-keterangan dari teks karangan yang berada pada kaki halaman karangan yang bersangkutan. Anda akan sering menemukan contoh dari catatan kaki pada jurnal, skripsi, tesis, karya tulis ilmiah dan yang lainnya. Selain itu, catatan kaki juga digunakan untuk memberikan keterangan sumber asal dari setiap kutipan baik … Baca Selengkapnya