Windows Terminal Jadi Aplikasi Default Pengoperasian Perintah Baris
NESABAMEDIA.COM – Microsoft merilis Windows Terminal pada tahun 2020 lalu, yang membawa semua shell perintah baris Windows menjadi sebuah aplikasi terpadu. Dalam waktu dekat, Windows Terminal ini akan menjadi aplikasi default untuk pengoperasian perintah baris di Windows 11. Microsoft mengirimkan build Windows 11 22622.436 untuk para pengguna yang ada di saluran Beta program Windows Insider. … Baca Selengkapnya