GParted, Aplikasi Manajamen Partisi untuk Sistem Operasi Linux
Pernah mendengar GParted? Nama ini mungkin masih terdengar kurang familiar di telinga anda, terutama bagi anda yang menggunakan sistem operasi Windows karena sebenarnya GParted diperuntukkan untuk para pengguna Linux. Meskipun terdengar kurang familiar, namun aplikasi ini sebenarnya sudah cukup banyak yang menggunakannya. Salah satu alasannya karena GParted menawarkan kemudahan dalam pengoperasiannya. Bagi orang yang baru … Baca Selengkapnya