Pengertian Rantai Makanan Beserta Macam-Macam dan Contohnya, Sudah Tahu?
Pengertian Rantai Makanan Rantai makanan adalah sebuah proses makan dan dimakan diantara sesama makhluk hidup secara satu arah (linear) dari satu tingkatan trofik ke tingkatan trofik lainnya dimana didalamnya terjadi perpindahan energi atau materi. Panjang suatu rantai makanan ditentukan oleh banyak titik yang menghubungkan antar tingkatan trofik. Trofik adalah setiap tingkat dari suatu rantai makakan … Baca Selengkapnya