Vivo X Note, Smartphone Flagship Android Yang Sedang Dikembangkan Vivo
NESABAMEDIA.COM – Vivo tampaknya tengah mengembangkan sebuah smartphone flagship Android dalam skala yang cukup besar. Perangkat itu diduga akan diberi nama Vivo X Note, dan spesifikasinya baru saja muncul di internet. Perlu dicatat bahwa nama Vivo X Note kemungkinan hanya akan digunakan untuk pasar Cina saja, namun akan diluncurkan secara global dengan nama yang berbeda, … Baca Selengkapnya