Twitter Alami Penurunan Iklan Sejak Dimiliki Elon Musk
Sejak dimiliki oleh Elon Musk, Twitter memang mendapatkan banyak fitur terbaru yang diberikan kepada penggunanya. Tetapi masalah lain juga hadir, di mana menurut laporan terbaru menunjukkan bahwa Twitter mengalami penurunan iklan, Sabtu (28/01). Twitter tahun 2022 kemarin memang mendapatkan banyak sekali ujian yang mana datang dari pemiliknya sekarang ini, Elon Musk. Terhitung sejak perseteruan Elon … Baca Selengkapnya