• Our Partners:

Microsoft Hadirkan Fitur Windows 11 di Windows 10

Windows 10

NESABAMEDIA.COM – Microsoft memang sedang disibukkan dengan peluncurkan fitur terbaru dari Windows 11. Namun, siapa sangka perusahaan kini akan meluncurkan fitur dari Windows 11 ke salah satu sistem operasi lama mereka, Windows 11. Microsoft telah merilis fitur PIN Print, yang kini dapat digunakan oleh pengguna Windows 10, Senin (15/08). Disibukkan dengan berbagai macam fitur yang … Baca Selengkapnya

3 Cara Mengatasi Booting Lama pada Windows 10 yang Terbukti Berhasil (Pengalaman Pribadi)

cara mengatasi booting lama di windows 10

Beberapa hari yang lalu saya dipusingkan dengan proses booting yang sangat lama pada windows 10. Awalnya saya menggunakan sistem operasi windows 8.1, dan baru-baru ini saja yang menggunakan windows 10, padahal kenal windows 10 sudah dua tahun yang lalu. Alasan utama saya upgrade ke windows 10 adalah karena saya baru saja upgrade RAM laptop saya … Baca Selengkapnya

Melihat Lebih Dalam Tampilan Baru Pengganti Control Panel Windows 10

Halaman Settings Windows 10

NESABAMEDIA.COM – Microsoft memamerkan sejumlah applet atau tampilan halaman sebagai pengganti halaman Control Panel yang lama di update Windows 10 yang akan datang. Bersama dengan Windows 8, Microsoft mulai memperkenalkan halaman pengaturan (Settings) yang lebih modern dan ramah pada pengguna. Diaplikasikan juga ke Windows 10, halaman Settings itu cukup bagus dan layak untuk melakukan personalisasi … Baca Selengkapnya

Ternyata Touch Bar MacBook Pro Bisa Dipakai Sebagai ‘Monitor’ di Windows 10

Macbook Touch Bar Apple

NESABAMEDIA.COM – Touch Bar merupakan fitur layar sentuh yang menggantikan key yang lama dan pertama kali diperkenalkan pada Oktober 2016, sebagai bagian dari MacBook Pro. Apple saat itu mengklaim bahwa fitur tersebut adalah sebuah dobrakan teknologi antarmuka. Namun kenyataan di lapangan, fitur Touch Bar justru memiliki banyak sekali keterbatasan dan membuat para pengguna berdebat akan … Baca Selengkapnya

Windows 10S Memang Lebih Aman Dan Cepat, Namun…

Microsoft Windows 10S

NESABAMEDIA.COM – Windows 10S merupakan versi alternatif dari Windows 10 yang fokus utamanya ditekankan pada masalah keamanan dan performa. Windows 10S ini diketahui dirilis pada tahun 2017 lalu, dan dijadikan sebagai sistem operasi pra-instal pada perangkat komputer dan laptop yang diperjual-belikan saat ini. Lalu apa perbedaannya dan bagus mana dengan Windows 10? Windows 10S ini … Baca Selengkapnya

Microsoft Akan Jadikan Windows 10 Dari Produk Yang Dibutuhkan, Menjadi Produk Yang Dicintai

Pembaruan Wiindows 10 KB4586238

NESABAMEDIA.COM – Target baru yang tengah dibidik oleh Microsoft adalah menjadikan sistem operasi Windows 10 yang sebelumnya adalah ‘produk yang dibutuhkan’ menjadi ‘produk yang dicintai’ oleh pengguna.  Dalam sebuah diskusi yang digelar saat acara Microsoft Ignite, Chief Product Officer Panos Panay mengungkapkan visi yang dia ambil untuk kemajuan platform Windows, dalam kondisi di tengah wabah … Baca Selengkapnya

Apple Swift dan Google Flutter Kini Hadir di Perangkat Berbasis Windows 10

apple dan microsoft

NESABAMEDIA.COM – Bahasa pemrograman Apple Swift dan juga UI Framework Flutter Google untuk bahasa pemrograman Dart telah hadir di Windows 10. Apple dan Google telah merilis tool baru bagi para pengembang untuk bisa menggunakan kedua bahasa pemrograman tersebut menggunakan perangkat berbasis Windows 10. Apple Swift merupakan sebuah bahasa pemrograman bersifat open source yang pada umumnya … Baca Selengkapnya

Kerjasama Microsoft dan Qualcomm, Mudahkan Pengembang Bikin Aplikasi Di Perangkat Windows Berbasis ARM

Microsoft Qualcomm App Assure Windows Qualcomm

NESABAMEDIA.COM – Microsoft mengumumkan jika pihaknya baru saja menjalin kerjasama dengan Qualcomm. Kerjasama ini terkait pengembangan proyek App Assure pada perangkat berbasis Windows 10 yang didukung oleh prosesor Snapdragon besutan Qualcomm.  Nantinya, App Assure juga akan diintegrasikan dengan platform pengujian FastTrack, sehingga para pengembang bisa membangun sebuah aplikasi yang bisa berjalan dengan lancar di perangkat … Baca Selengkapnya

YinLvMei W1, Digital Audio Pertama Yang Menggunakan Windows 10

YinLvMei W1 Digital Audio Player Windows 10

NESABAMEDIA.COM – YinLvMei melakukan launching untuk produk terbaru mereka yakni, W1 Digital Audio Player (DAP) seharga USD2099 atau sekitar Rp30 jutaan. Produk HiFi Digital Audio besutan YinLvMei digadang-gadang sebagai yang pertama hadir untuk platform Windows 10.  YinLvMei merupakan perusahaan asal Cina yang spesialisasinya membuat produk-produk digital audio resolusi tinggi seperti DAP dan juga amplifier headphone. … Baca Selengkapnya

Windows 10 Versi 20H2 Sudah Pada Tahap Final Perilisan

Windows 10 Versi 20H2 Sudah Final

NESABAMEDIA.COM – Microsoft akhirnya merilis Windows 10 20H2, sebuah paket pembaruan pada Windows 10, untuk para tester dalam Release Preview 18 September kemarin. Secara resmi Microsoft mengatakan jika saat ini tahapan versi 20H2 sudah final, dan akan dirilis secara publik sesuai target yakni pada Oktober mendatang. Uji coba pada Windows 10 20H2 itu hanya bisa … Baca Selengkapnya