Microsoft: Inilah Saatnya Pindah dari Windows 10 OS
Microsoft sudah sangat lama memberikan pengembangan untuk pengguna Windows 10, terhitung tahun ini sudah lebih dari 9 tahun masa dukungan Windows 10 yang rasanya juga masih dibekali dengan fitur yang lebih banyak. Tahun ini juga Microsoft memberikan pengumuman bahwa sudah saatnya mengakhiri Windows 10. Melansir melalui Microsoft, masa dukungan Windows 10 seharusnya akan terhenti di … Baca Selengkapnya