Xiaomi Merilis Paten Teknologi Pengisian Cepat Nirkabel Untuk Smartphone Lipat
NESABAMEDIA.COM – Dengan pesatnya perkembangan teknologi, berbagai fungsi baru pada smartphone juga mengalami peningkatan. Beberapa di antaranya adalah teknologi pengisian baterai super cepat, kecepatan refresh super tinggi dan pengisian nirkabel, dan lainnya. Semua fitur itu membuat penggunaan smartphone menjadi lebih nyaman. Hari ini, paten baru Xiaomi untuk teknologi pengisian nirkabel menarik perhatian netizen. Paten baru … Baca Selengkapnya